4. Analisa[back]
Analisa hasil percobaan dengan teori !
Jawab :
Berdasarkan dari teori maka Rangkaian untuk penguat inverting memiliki ciri khusus yaitu sinyal keluaran memiliki beda fasa sebesar 180o. Seperti pada gambar 1 di bawah ini
Gambar 1. Rangkaian Penguat Inverting
Sehingga dari rangkaian tersebut dapat diperoleh rumus penguat adalah sebagai berikut :
dimana i- = 0 , maka
Dari persamaan diatas maka diperoleh
dan besar penguatannya
Tanda (-) negatif menunjukkan terjadi pembalikan pada keluarannya atau memiliki beda fasa sebesar 1800 dengan masukannya.
Jadi berdasarkan teori diatas jika nilai Rf=4 ohm dan Ri=1 ohm dan Vin =3 V maka didapat nilai Vout= -12 Volt. Sedangkan berdasarkan hasil percobaan jika Rf=4 ohm dan Ri=1 ohm dan Vin =3 V maka didapat nilai Vout = - 7.00918. Perbedaan anatara nilai vout hasil percobaan dengan teori disebabkan karena adanya +Vsaturasi dan –Vsaturasi yang memberikan batasan maksimum bagi output yang dihasilkan. Sehingga ouput yang melebihi dari nilai V saturasi akan dipotong nilainya sesuai batasan maksimal yang telah ditentukan. Dan Besar penguatannya adalah 2,336 kali.
Download HTML - Disini
Download Video Percobaan - DISINI !!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar